Sosialisasi dan Pencanangan Desa Cinta Statistik 2024 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tasikmalaya

Selamat Datang di Website BPS Kabupaten Tasikmalaya Silahkan Datang ke Pusat Pelayanan Terpadu (PST) BPS Kabupaten Tasikmalaya untuk mendapatkan Data dan Publikasi Statistik. PST dibuka Untuk Umum setiap Hari Senin s/d Jum'at Jam 08.00 - 15.30 WIBUntuk sobat data yang berada didalam atau diluar area Kabupaten Tasikmalaya, jika menginginkan layanan statistik secara online, silahkan mengakses layanan chat kami. Dalam rangka peningkatan kualitas data dan pelayanan publik BPS Kabupaten Tasikmalaya, mohon partisipasi sobat data untuk mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) 2025 pada link ini Untuk Pengaduan dan Saran Layanan Statistik bisa klik link ini.

Sosialisasi dan Pencanangan Desa Cinta Statistik 2024

Sosialisasi dan Pencanangan Desa Cinta Statistik 2024

28 Agustus 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


- Sosialisasi dan Pencanangan Desa Cinta Statistik 2024 -


BPS Kabupaten Tasikmalaya menyelenggarakan Sosialisasi dan Pencanangan Desa Cinta Statistik. Kegiatan ini diselenggarakan di Alhambra Hotel & Convention pada tanggal 28 Agustus 2024.

Kegiatan ini dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tasikmalaya, Bappelitbangda, Dinas PMD, PPDI, APDESI, Para Camat, Kepala Desa Cikupa, Kepala Desa Nangerang, Kepala Desa Cisayong, dan Agen Statistik.

Acara ini dibuka oleh Dr. H. Mohamad Zen, beliau menyampaikan "Data tidak hanya berbicara tentang angka. Harus memanfaatkan potensi dalam wilayah dengan sebaik-baiknya. Dengan adanya program Desa Cantik diharapkan dapat menggali potensi dengan baik, membangun kecerdasan di masyarakat sehingga menjadi kekuatan untuk menghadapi tantangan. Berupaya mengembangankan potensi-potensi yang ada, khususnya untuk tiga desa."
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten TasikmalayaJalan Raya Timur km 4 Cintaraja Singaparna Tasikmalaya 46417Telp: (0265) 549281   Fax: (0265) 549253   Email: bps3206@bps.go.id ; pengaduan3206@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik